-->

Cara Hapus Jerawat dengan Cara Alami

Cara Hapus Jerawat dengan Cara Alami. Banyak Cara yang dilakukan orang untuk menghilangkan Jerawat baik secara alami maupun dengan kosmetik atau obat-obatan kimia. Namun, perlu diketahui bahwa dengan menggunakan bahan kimia tidak selalu sesuai dengan jenis kulit kita. Bahkan jika tidak sesuai, bisa memperburuk keadaan kulit wajah kita. Tentu ini bukanlah hal yang kita inginkan.

Jerawat, hapus jerawat, hilangkan jerawat, cegah jerawat, bekas jerawat, khasiat lemon
Cara Hapus Jerawat dengan Cara Alami
Kali ini saya akan berbagi cara Menghapus Jerawat dengan Lemon. Menurut penelitian, lemon mengandung zat tertentu yang mampu memberi vitamin serta mengekstrak zat lemak yang terkandung dalam kulit kita, sehingga zat ini akan sangat membantu kulit kita terhindar dari bibit jerawat yang akan tumbuh, serta mampu memperbaiki serta mempercepat regenerasi sel-sel kulit yang sudah tua.


Selain Lemon, ramuan tradisional lainnya yang juga tidak kalah bagus yang mampu mengatasi jerawat adalah dengan cara :
Menghilangkan bekas jerawat dengan pepaya
Menghilangkan bekas jerawat dengan nanas
Menghilangkan bekas jerawat dengan air beras

Menghilangkan bekas jerawat dengan menggunakan lemon

Lemon untuk menghapus bekas jerawat
Lemon untuk menghapus bekas jerawat

Cara membuat masker lemon untuk menghilangkan bekas jerawat secara alami mudah. Ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk membuatnya.

    Ambil lemon segar.
    Buah lemon blender sampai halus.
    Ambil sendok dan menambahkan kekapas.
    Kapas yang telah tertera pada sikat untuk mengisi bekas jerawat.
    Tunggu dan diamkan selama 15 menit.
    Bilas lemon dari bekas untuk membersihkan wajah Anda.
    Lakukan secara rutin dan pasti kulit Anda bebas dari bekas jerawat dan tampak segar.

Demikian sekilas Cara Menghapus Jerawat dengan cara Alami. Semoga Bermanfaat...